Logo Ruang Menyal
Detail Kelas
OFFLINE ENTREPRENEUR

Dari Dapur ke Pelanggan: Optimalisasi Menu dan Bahan untuk Usaha Kuliner

Oleh: Vivian

24 April 2025 | 11:00-13:00 WIB

Tingkatan Kelas: Small

Usaha yang telah beroperasi lebih dari 1 tahun dengan pendapatan 300 juta hingga 2,5 miliar rupiah dan aset bersih dibawah 500 juta

Deskripsi

Punya usaha kuliner atau baru mau mulai? Sering bingung gimana cara naikin penjualan, ngatur menu biar cost efficient, atau bikin brand tetap stand out di tengah persaingan yang makin padat?

Yuk, ikut kelas bisnis kuliner bersama Bapak Kevin Lukito, Business Development dari Signora.

Di kelas ini, kita akan ngobrol bareng soal:
- Cara membangun strategi bisnis dan marketing yang tepat untuk F&B
- Tips mempertahankan brand kamu biar tetap relevan dan diingat pelanggan
- Gimana sih cara menghitung harga pokok menu dengan efisien, supaya cuan tetap maksimal tanpa ngorbanin kualitas?
- Dan yang nggak kalah menarik: mengolah bahan lokal jadi menu modern yang punya daya jual tinggi

Dan sebagai penutup, bakal ada cooking demo spesial: Bakmie ala Signora bareng chef andalan mereka yang bisa jadi inspirasi menu baru buat kamu juga!

Pemateri

User
Kevin Lukito

Business Development of Signora

Waktu

24 April 2025
11:00-13:00 WIB

Tempat

OCBC Tower

Ayo ikutan meNyala Kelas untuk menambah ilmu kamu!

Kelas Yang Akan Datang

Spinner
Loading...